Cara Menambahkan Chat Box pada Blog

Z-Xp -> Pada kesempatan malam ini saya akan share sedikit tentang cara menambahkan "Chat Box di blogger".
oke langsung saja..

-> Buka situs : http://shoutmix.com.

1. Klik "Creat Shoutbox"














-> Isi form pendaftaran untuk mendapatkan chat box.


2. Isi shoutbox ID (untuk login ke akun shoutmix anda).

3. Isi Password (untuk login ke akun shoutmix anda).

4. Ketik ulang password anda.

5. Isi dengan Nama Anda.

6. Isi dengan alamat E-Mail Anda dan beri tanda centang "I Have read and agree of terms of service" .

7. Klik Continue.


-> Jika Anda sudah mendaftar, Anda akan dibawa ke halaman "kontrol panel".



8. Klik "Style & Colours" utuk mengubah tampilan dan warna yang anda sukai.

Style & Colours


9. Klik "Smiles" untuk menambahkan Emoticon anda sendiri.

Smiles


-> Jika sudah di simpan tampilan yang anda setting tadi, kemudian klik "back to settings" untuk mendapatkan kode scriptnya.


10. Copy Code yang saya tandai. dan paste di blog anda.

11. Pada Dasbor kemudian klik Rancangan >> Tambah Gadget >> Kemudian muncul kotak dan isi Judul dan paste code tadi pada kolom Konten >> Simpan.







Semoga Artikel saya dapat membantu

Selamat Mencoba :)

Post a Comment

0 Comments